Minggu, 08 Mei 2011

artikel 10 HS - CIHAMPELAS dan GO HOME

perjalanan ke bandung-cihampelasnya sedikit lama, sekitar 2 jam-anlah. selama diperjalanan saya nonton video "Happy Tree Friends" lagi untuk mengisi waktu luang didalam bis. videonya pun habis, dan masih saja belum sampai di bandungnya. rasa bosan terus menghantui, sempat dapat issue katanya tidak jadi ke bandung dan langsung pulang. huaaaaaaa jadi tambah bosan dan malas! tapi akhirnya jadi kok.
tidak terasa setelah menunggu 2 jam perjalanan, sampai juga di bandung_cihampelas. setelah bis parkir saya, uwi, dan nisa turun mencari tempat makan dan sekalian mencari mushola unutuk solat zuhur dan menjama' solat ashar. setelah solat saya berpisah dengan uwi dan bertemu dengan inta dan gilang. kita jalan ke McDonal's untuk makan dan stelah itu langsung keluar jalan-jalan di daerah cihampelas lalu nemu tukang jual es durian, beli es durian deeeeh :D. dan saya juuga sempat tertarik dengan jam tangan yang ada di pinggir jalan, cuma ga jadi tertarik karena males buang-buang uang hehee. ya sudah, kita pergi ke tempat toko baju gitu tapi cuma melihat-lihat saja.
sampai-sampai bosan itu berkunjung datang lagi, saya pun kembali ke bis dan istirahat karena cape jalan-jalan hahaa. tidak lama kawan-kawan bis pun berdatangan dan bisnya berjalan menuju bekasi lebih tepatnya menuju sekolah kita yang tercinta "AL-MUSLIM".

Tidak ada komentar:

Posting Komentar